Monday, February 15, 2016

Pantai marina

Masih semarang juga, tepatnya semarang barat dekat kampung laut atau PRPP, sudah 5x sepertinya berkunjung ke pantai ini, pernah hanya berdua pakai motor, pakai motor dan mobil bareng ortu dan adik2 2x, bareng kakak ipar ma ponakan, dan kemarin bareng mertua.

Pantai Marina sekarang ada yang naik perahu keliling di batas tanda pantai juga di tepian yang tidak terlalu dalam ada anak2 berenang, juga banyak bapak2 yang memancing ikan.
Banyak juga yang jualan makanan dari pecel, sate, rujak ma siomay, juga kelapa muda. Ada musola dan toilet juga dan ada kandang kancil.

Tiket masuk pantai marina lumayan murah hanya 4 ribu rupiah per orang.
Di pantai marina juga banyak yang menabur bunga atau larung (menebar abu jenazah).






7 comments:

  1. salam kenal ya mbak vita...ooh yang kemrn kita ketemu di kopdar bluebird ya

    ReplyDelete
  2. salam kenal ya mbak vita...ooh yang kemrn kita ketemu di kopdar bluebird ya

    ReplyDelete
  3. salam kenal ya mbak vita...ooh yang kemrn kita ketemu di kopdar bluebird ya

    ReplyDelete
  4. pantai utara jawa mempunyai pesonanya sendiri. saya juga pengen sesekali main ke sana, karena lokasi saya memang di jawa selatan, jd seringnya main ke pantai selatan

    ReplyDelete
  5. Iya di jateng pantai utara, jabar pantai selatan juga bagus2, di jatim juga gak kalah bagusnya

    ReplyDelete

Terima kasih sudah membaca blog saya
Mohon tidak meninggalkan link hidup